Home / Daerah

Minggu, 22 Januari 2023 - 18:04 WIB

Sekda Budhi Hartono : Momen HUT Ke -40 dan Keduri Desa Danau Tanjung Lanjut Semakin Maju

Muaro Jambi inbrita.com –  Sekretaris Daerah Kabupaten Muaro Jambi Budhi Hartono menghadiri acara hari ulang tahun sekaligus kenduri Desa Tanjung Lanjut Kecamatan Sekernan Kabupaten Muaro Jambi ke 40 tahun.Minggu (22/01/23)

Kegiatan tersebut turut dihadiri  Camat Sekernan M.Ikbal,Ketua PKK Kecamatan Sekernan Yuanita Widya Iqbal,Babinsa,Babinkamtibmas,Perangkat Desa Tanjung Lanjut dan Tokoh Masyarakat serta para  pengunjung destinasi wisata Danau Tangkas.

Sekretaris daerah Budhi Hartono mengatakan bahwa semua pada hari ini hadir untuk memperingati hari ulang tahun Desa Tanjung Lanjut yang ke 40.

“Pagi ini kita juga menghadiri acara keduri dan dilanjutkan lomba balap perahu di Danau Tangkas yang mana pesertanya  dari beberapa Desa di Kabupaten Muaro jambi dan ada juga dari kabupaten tetangga”,Budhi Hartono

Pelaksanaan Hut ke 40 Desa Tanjung Lanjut ini sudah Dilaksanakan sejak tanggal 20 sampai dengan 22 januari 2023 dan akan di tutup dengan pelepasan seribu lilin malam nanti,ujarnya.

Baca juga :   Temu Silahturahmi IPPOS Sukses,Hans Moravia Tegaskan IPPOS Organisasi Mandiri

Sekda Budhi Hartono berharap pada Hut Desa tanjung lanjut ke 40 ini, bidang destinasi wisata desa danau tangkas bisa lebih maju dan berkembang di Kabupaten Muaro jambi.

Tentu untuk pengembangan wisata Danau Tangkas ini Pemerintah Fesa,Kecamatan maupun Kabupaten  ikut mendorong percepatan perkembangan dan  pembangunan ,jadi untuk mewujudkan ini semua kita akan berkordinasi dengan Pemerintah Provinsi dan Pemerintah Pusat terkait anggaran, ujarnya

Sementara itu Kepala Desa Tanjung Edi Sugito juga mengatakan  pada hari ini kita mengadakan acara dalam rangka menyambut HUT Desa Tanjung ke 40,yang tadi diawali  dengan kegiatan Keduri danau dibuka oleh Sekda dan didampingi Camat.

“kita menggelar lomba perahu,lomba perahu ini banyak diikuti oleh team dari luar desa bahkan banyak dari luar kecamatan dan ada juga dari kabupaten tetangga “,jelasnya

Baca juga :   Bupati Kerinci Dr.H. Adirozal, M.Si Menghadiri Penganugrahan Gelar Adat Datuak Rajo Basa

Rangkaian kegiatan ini dilaksanakan selama 3 hari dimulai dari hari  jum’at , dilanjutkan dengan pawai arak-arakan dari paling ujung, dan finisnya di danau Tangkas.Acara juga dilanjutkan padamalamnya, serta ada juga  lomba Sholawat Nabi tingkat anak-anak,remaja,dan dewasa.

“Malam nanti kita gelar penutupan kegiatan dan kita akan memberikan piala bagi yang menang dalam perlombaan.kemudian kita laksanakan pelepasan seribu lilin sebagai acara puncak Hut Desa Tanjung Lanjut.

Edi Sugito berharap kedepannya Desa Tanjung Lanjut bisa lebih maju dan lebih baik lagi.Dan nanti kita akan evaluasi dari tahun ketahun baik itu dari pelayanan pemerintahnya maupun semuanya apa saja yang kita lakukan untuk menjadi Desa Tanjung Lanjut  ini lebih baik.artinya dari tahun ke tahun kita harus ada perubahan dan inpirasi yang baru.
(Wak Bek)

Berita ini 42 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Adventorial

Sekda Alpian Menjadi Orang Pertama Yang di Suntikkan Vaksin Sinovac

Adventorial

Walikota Ahmadi Zubir Ingatkan Jangan Main – Main Dengan Dana Covid 19

Adventorial

Berada di Zona Orange, Satgas Covid -19 Minta Warga Disiplin Terapkan Prokes

Daerah

Menparekraf Sandiaga Uno : Kerinci Punya Daya Tarik Bagi Wisatawan

Daerah

Semarak HUT Lugas Tuntas ke 3

Daerah

Camat Pondok Tinggi Mengucapkan Selamat Hari Raya Idul Fitri 1444 Hijriah

Daerah

Kejari Muaro Jambi Gelar Pisah Sambut Kasi Pidsus

Daerah

PJ Sekda Kerinci Asraf SPT,M.Si : Semua Aset Sudah Diserahkan,11 Aset Pinjam Pakai