Home / Daerah / Dinamika

Senin, 28 Maret 2022 - 19:52 WIB

Breaking news, Penemuan Mayat Laki-laki di Bekas Irigasi PLTA Danau Lingkat

INBRITA.COM, KERINCI- Breaking news, ditemukan mayat mengapung identitas laki-laki,usia lebih kurang 20 tahun,mayat ditemukan oleh warga yang ingin memancing ikan,di kolam bekas Irigasi PLTA Danau Lingkat, Kecamatan Gunung Raya Kabupaten Kerinci,Senin(28/3/2022)

Camat Gunung Raya Kabupaten Kerinci A.Ayani ketika dikonfirmasi membenarkan,bahwa mayat ditemukan dalam keadaan terikat.ditemukan oleh warga yang ingin memancing ikan.

Baca juga :   Semarak HUT Lugas Tuntas ke 3

“Mayat ditemukan dalam keadaan terikat,dan pakai batu pemberat batu diikat dileher “,ujar A.Yani. (28/3/2022)

Setelah mendapat informasi dari warga,kamu menuju ke lokasi bersama Kapolsek, Danramil,dan juga masyarakat,dan sekarang mayat dibawa kerumah Sakit Umum MH Athalib Kerinci ,ujar Ayani (ES)

Berita ini 4.515 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Covid-19

Pemkab Kerinci Gerak Cepat, Lakukan Rapid Test Massal Bagi Pegawai

Daerah

Makin Berkembang, Bimker Rutan Sungai Penuh Perkenalkan Sejumlah Produk Baru

Daerah

Ketua DPRD Kota Sungai Penuh Fajran Sidak ke SPBU Pelayang Raya

Daerah

PJ Bupati Muaro Jambi Bachyuni Deliansyah.SH. MH Gelar Acara Pisah Sambut Kapolres

Daerah

PJ Sekda Alfian, SE. MM Membuka Pasar Lelang Komoditas Usaha Terpadu Kota Sungai Penuh

Adventorial

Disparbud Kerinci Gelar FGD yang di Buka Langsung Bupati Adirozal

Daerah

Kejari Muaro Jambi Gelar Pisah Sambut Kasi Pidsus

Daerah

Wako Ahmadi Kukuhkan Pengurus LPTQ Periode 2022-2027 dan Serahkan Bantuan Dana Hibah