Home / Uncategorized

Minggu, 17 Maret 2024 - 23:12 WIB

Direksi RSUD Raden Mattaher Jambi : HUT PPNI ke -50 Perawat Peduli dan Bersinergi

Jambi ,KBRN : Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI) merayakan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-50 pada tanggal 17 Maret 2024. Perayaan HUT PPNI ke-50 tahun ini mengusung tema “Tahun Emas PPNI, Peduli Untuk Bersinergi”.

Direksi RSUD Raden Mattaher Jambi Direktur Rumah Sakit Mattaher Jambi Dr.dr Herlambang,Sp.OG,KFM,Wakil Direktur SDM dan Sapras Revo Anhar,M.Si ,Wakil Direktur Pelayanan dr.Anton Prihartanto ,SpB,FINACS ,Wakil Direktur Umum dan Keu Ferdiansyah,S.STP,MA mengucapkan selamat ulang tahun yang ke- 50 PPNI 2025/4,tahun emas ini adalah momen yang luar biasa bagi semua anggota PPNI , termasuk perawat yang ada di Rumah Sakit Umum Daerah Raden Mattaher Jambi.

Baca juga :   DPRD Sungai Penuh Dijadwalkan Memanggil Disdik dan BKPSM Sungai Penuh Terkait Hasil Tes PPPK

Wakil Direktur SDM dan Sapras Revo Anhar mengucapkan terima kasih atas dedikasinya, semangat atas pengabdian perawat Rumah Sakit Raden Mattaher Jambi, memberikan pelayanan kesehatan yang terbaik kepada masyarakat

“Kalian ada pilar utama dalam.sistim kesehatan ,dan semoga kerjasama dan kebersamaan terus mengukuhkan profesi dan menjadi pelayan kesehatan semakin berkualitas untuk itu keluarga besar Raden Mattaher Jambi ,mengucapkan selamat ulang tahun PPNI, semoga keberadaan terus memberikan inspirasi dan manfaat yang besar bagi semua,” ujar Revo Anhar (17/3)

Revo Anhar juga berharap dalam rangka HUT PPNI yang ke 50 2024 perawat yang ada di Jambi, khususnya yang berada di Raden Mattaher Jambi , sesuai dengan tema HUT PPNI ke 50 Jambi “Tahun emas PPNI peduli dan bersinergi”, dapat terus meningkatkan terus pelayanan,dan kepedulian serta profesional dan selalu bersinergi dengan tim kesehatan , untuk memberikan pengalaman terbaik kepada pasien dan keluarga

Baca juga :   Balon Wako Sungai Penuh Makin Ramai, Ahmadi Zubir Semakin 'Diatas Angin'

Jadilah perawat dapat menjadi penyokong yang tangguh bagi pasien dan keluarganya.Serta menjadi bagian dari perubahan positif dalam meningkatkan sistem pelayanan dan advokasi kesehatan masyarakat Jambi,tutup Revo Anhar
Oleh ; Ernita

Editor: Ernita

Berita ini 204 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Daerah

PB HIMSAK Periode 2023-2024 Resmi Dikukuhkan.

Uncategorized

Caleg PPP Kabupaten Kerinci Resmi Lapor Kecurangan Pileg 2024

Seni dan budaya

Swarna Bhumi Akan Digelar,Muatan Budaya Lokal Sungai Penuh Kembali Diangkat.

Uncategorized

Wako Ahmadi : PP3D Akan Mampu Menjadi Platform Media Kredibel Indepedensi dan Objektivitas

Daerah

Produksi Kue Berkah Mengalami Peningkatan

Uncategorized

Belum Dilewati Aspal Menuju TPS-3R Sudah Rusak

Uncategorized

Hari pertama Kerja, Wako Ahmadi Sidak Layanan RSUD MH Thalib

Uncategorized

Wako Ahmadi Pantau Banjir & Serahkan Bantuan